Reklamasi Tambang dan Lingkungan

Mitigasi Pengelolaan Biodiversity

Pengertian Biodiversitas 
Biodiversitas lebih melekat pada pemikiran masyarakat dengan sebutan keanekaragaman hayati. Biodiversitas memiliki pengertian keberagaman makhluk hidup mulai dari hewan, tumbuhan, mikroorganisme, dan lainnya yang hidup di bumi dengan karakteristik dan habitat yang bervariasi. Tingginya tingkat biodiversitas atau keanekaragaman hayati membuat Indonesia mendapat julukan sebagai negara mega biodiversity. Persebaran biodiversitas flora dan fauna terbagi dalam […]

By |September 27th, 2022|Article, Reklamasi Tambang dan Lingkungan|Comments Off on Mitigasi Pengelolaan Biodiversity

Rehabilitasi Lahan Hutan dengan Vetiver

Pengertian Rehabilitasi Lahan Hutan
Seiring perkembangan zaman dan perubahan yang dinamis dalam pengelolaan hutan berpengaruh terhadap deforestasi dan degradasi lahan hutan. Beberapa hal yang menyebabkan laju deforestasi dan degradasi lahan hutan semakin meningkat ialah penebangan secara berlebihan, kebakaran hutan, konversi dan alih fungsi hutan dan penebangan liar. Munculnya program rehabilitasi lahan hutan disebut sebagai reaksi akibat […]

By |September 27th, 2022|Article, Reklamasi Tambang dan Lingkungan|Comments Off on Rehabilitasi Lahan Hutan dengan Vetiver

Pemetaan Vektor di Pelabuhan Menggunakan QGIS

Definisi Pemetaan Vektor
Vektor merupakan hewan avertebrata yang dapat menularkan bibit penyakit (agent) dari manusia/hewan yang terinfeksi ke manusia/hewan lain. Penularan dapat melalui kotoran, gigitan, dan cairan tubuh lainnya, atau secara tidak langsung melalui kontaminasi pada makanan. Sedangkan pemetaan vektor menurut Bambang Hendro Trisasongko Ph.D dapat dipahami sebagai gabungan dua bidang keilmuan yaitu kesehatan masyarakat dan […]

By |April 28th, 2022|Article, Perikanan, Pesisir dan Lautan, Pertanian, Reklamasi Tambang dan Lingkungan, Sains dan Teknologi|Comments Off on Pemetaan Vektor di Pelabuhan Menggunakan QGIS

Revegetasi pada Lahan Pasca Tambang

Pentingnya dilakukan revegetasi
Sektor pertambangan merupakan salah satu penggerak roda perekonomian dan pembangunan nasional terbesar di Indonesia. Namun, di sisi lain pertambangan memberikan dampak negatif terhadap lingkungan. Disebutkan bahwa setidaknya 70% kerusakan lingkungan di Indonesia disebabkan oleh operasi pertambangan.

Degradasi lahan tambang ini meliputi perubahan bentang alam, perubahan kondisi fisik, kimia dan biologi tanah, iklim mikro serta […]

By |July 14th, 2021|Article, Reklamasi Tambang dan Lingkungan|Comments Off on Revegetasi pada Lahan Pasca Tambang

Memperbaiki kualitas lahan pasca tambang, mungkinkah?

Tentang pertambangan mineral dan batubara

Menurut Undang-undang (UU) Nomor 4 Tahun 2009, pertambangan mineral dan batubara merupakan sebagian atau seluruh tahapan kegiatan dalam rangka penelitian, pengelolaan, dan pengusahaannya.  Tahapan tersebut meliputi penyelidikan umum, eksplorasi, studi kelayakan, konstruksi, penambangan, pengolahan dan pemurnian, pengangkutan dan penjualan hingga kegiatan pasca tambang.

Umumnya, aktivitas pertambangan harus dilakukan dengan menggali tanah hingga […]

By |June 11th, 2021|Article, Reklamasi Tambang dan Lingkungan|Comments Off on Memperbaiki kualitas lahan pasca tambang, mungkinkah?